informassa
No Result
View All Result
  • Login
  • News
  • Lifestyle
  • Ekonomi
  • Film
  • Edukasi
  • Selebriti
  • Video
  • Tekno
  • Politik
  • News
  • Lifestyle
  • Ekonomi
  • Film
  • Edukasi
  • Selebriti
  • Video
  • Tekno
  • Politik
No Result
View All Result
informassa
No Result
View All Result
Home Tekno

Kenali 6 Fitur Adobe Firefly Unggulan yang Bisa Anda Coba!

admin by admin
June 30, 2025
Reading Time: 5 mins read
0
Kenali 6 Fitur Adobe Firefly Unggulan yang Bisa Anda Coba!

Sebagai salah satu perusahaan software terbesar yang bergerak di bidang multimedia, Adobe menyediakan berbagai aplikasi pendukung industri kreatif. Adobe juga sering kali mengeluarkan inovasi produk yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat, salah satunya adalah Adobe Firefly.

Table of Contents

Toggle
    • RELATED POSTS
    • Mengenal Doxxing: Ancaman Nyata di Era Digital
    • Backlink: Pengertian, Urgensi, dan Cara Mendapatkan
    • Mau Gaji Tinggi di Dunia Cybersecurity? 10 Skill Ini Kuncinya!
  • Generative Fill
  • Text to Image
  • Text Effects
  • Generative Recolor
  • 3D to Image
  • Project Stardust

RELATED POSTS

Mengenal Doxxing: Ancaman Nyata di Era Digital

Backlink: Pengertian, Urgensi, dan Cara Mendapatkan

Mau Gaji Tinggi di Dunia Cybersecurity? 10 Skill Ini Kuncinya!

Di sisi lain, AI-Generated Photo menjadi salah satu inovasi teknologi yang sedang trending saat ini, khususnya di sosial media. Inilah mengapa Adobe memanfaatkan kesempatan ini untuk merilis software Adobe Firefly sebagai platform edit foto gratis berbasis AI. Kira-kira apa saja ya fitur Adobe Firefly yang disediakan? Simak penjelasannya di bawah ini.

Generative Fill

Fitur Adobe Firefly paling atas yang akan dibahas adalah Generative Fill. Fitur ini memberikan kemudahan untuk menghilangkan, menambahkan, hingga mengganti objek pada foto sesuai dengan yang Anda inginkan. Tak hanya itu, Anda juga bisa mengganti background foto dengan menambahkan deskripsi pada kolom yang tersedia.

Text to Image

Ingin membuat gambar secara spesifik sesuai keinginan Anda? Mudah saja! Anda cukup mendeskripsikannya dengan kata-kata yang detail dalam bahasa Inggris ataupun dalam bahasa Indonesia. Bahkan, Anda juga bisa melakukan customize foto dengan efek, rasio foto, hingga style gambar yang Anda inginkan.

Text Effects

Berlanjut ke fitur Adobe Firefly yang ketiga. Software ini menyediakan beragam visual effect, mulai dari pola hewan, tema natal, bunga, balon, hingga dedaunan yang dapat diaplikasikan pada desain teks yang Anda buat. Dengan begitu, tampilan dan nuansa teks akan terlihat lebih unik dan menarik bagi pembacanya.

Generative Recolor

Dengan generative recolor, Anda dapat mengganti pemilihan color palette yang digunakan dalam desain vektor buatan Anda. Adobe menyediakan berbagai pilihan template hingga style pewarnaan yang dapat digunakan untuk membuat desain yang lebih kreatif.

3D to Image

Fitur selanjutnya membantu Anda untuk dapat menghasilkan gambar dari objek 3D secara lebih mudah. Namun sayangnya, fitur ini masih belum bisa digunakan saat ini karena masih dalam tahap penyempurnaan fitur.

ADVERTISEMENT

Project Stardust

Project Stardust, fitur Adobe Firefly yang terakhir adalah fitur inovatif yang memudahkan Anda mengedit foto layaknya menggunakan photoshop dengan mudah. Fitur ini dapat menganalisis semua objek yang ada dalam foto Anda dan memudahkan Anda untuk menggeser, menghilangkan, dan mengganti objek hanya dengan satu-dua langkah saja. Seperti halnya fitur di atas, fitur project stardust ini juga masih dalam proses pengembangan sehingga belum dapat digunakan.

Nah, itulah 6 fitur Adobe Firefly yang saat ini tersedia dan dapat Anda gunakan secara gratis. Untuk mengakses fitur-fitur tersebut, Anda hanya perlu mengunjungi website resmi Adobe Firefly melalui tautan berikut ini. Lakukan eksplorasi terhadap fitur-fitur tersebut dan Anda dapat menghasilkan desain digital yang menarik dengan kreativitas yang tak terbatas!

Editor: Anggun Nuke Arsita

ShareTweetPin
admin

admin

Related Posts

Mengenal Doxxing: Ancaman Nyata di Era Digital
Tekno

Mengenal Doxxing: Ancaman Nyata di Era Digital

June 28, 2025
Backlink: Pengertian, Urgensi, dan Cara Mendapatkan
Tekno

Backlink: Pengertian, Urgensi, dan Cara Mendapatkan

June 28, 2025
Mau Gaji Tinggi di Dunia Cybersecurity? 10 Skill Ini Kuncinya!
Tekno

Mau Gaji Tinggi di Dunia Cybersecurity? 10 Skill Ini Kuncinya!

June 28, 2025
Mengenai Bluesky, Pesaing Sosial Media X yang Sedang Ramai
Tekno

Mengenai Bluesky, Pesaing Sosial Media X yang Sedang Ramai

June 28, 2025
Intip Harga dan Spesifikasi Realme C65 sebagai HP Realme Terbaru
News

Intip Harga dan Spesifikasi Realme C65 sebagai HP Realme Terbaru

June 28, 2025
5 Alasan Kenapa WhatsApp Web Lebih Nyaman untuk Digunakan Sehari-Hari
Tekno

5 Alasan Kenapa WhatsApp Web Lebih Nyaman untuk Digunakan Sehari-Hari

June 29, 2025
Next Post
Suara PSI Melonjak, KPU Sebut Akibat OCR Sirekap Tidak Akurat

Suara PSI Melonjak, KPU Sebut Akibat OCR Sirekap Tidak Akurat

Apa itu Ekonomi? (Pengertian, Jenis, Indikator dan Tokoh)

Apa itu Ekonomi? (Pengertian, Jenis, Indikator dan Tokoh)

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

I agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.

  • Konser Bruno Mars Siap Mengguncang Jakarta, Catat Tanggalnya!

    Konser Bruno Mars Siap Mengguncang Jakarta, Catat Tanggalnya!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Suho EXO dan Kang Han Na Terlibat Rumor Kencan, Penggemar Heboh

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menuju Era Baru Kemenkumham: Profil Reynhard Silitonga, Irjen Kemenkumham Baru

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Semakin Pede Styling Baju dengan Personal Color Test!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Ilustrasi arti gaslighting

Bahas Lengkap Arti Gaslighting 2025: Manipulasi Menipu Terselubung

June 30, 2025
Ilustrasi Yapping dalam Bahasa Gaul

Bahas Lengkap Istilah Yapping dalam Bahasa Gaul 2025

June 28, 2025
Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

June 28, 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Konser Bruno Mars Siap Mengguncang Jakarta, Catat Tanggalnya!

Konser Bruno Mars Siap Mengguncang Jakarta, Catat Tanggalnya!

June 28, 2025
Suho EXO dan Kang Han Na Terlibat Rumor Kencan, Penggemar Heboh

Suho EXO dan Kang Han Na Terlibat Rumor Kencan, Penggemar Heboh

June 28, 2025
Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

June 28, 2025
Menuju Era Baru Kemenkumham: Profil Reynhard Silitonga, Irjen Kemenkumham Baru

Menuju Era Baru Kemenkumham: Profil Reynhard Silitonga, Irjen Kemenkumham Baru

June 29, 2025
15 Cara Ampuh Tips Puasa Anti Haus di Bulan Ramadhan

15 Cara Ampuh Tips Puasa Anti Haus di Bulan Ramadhan

1
Tentang Efek Samping Vaksin Covid-19 AstraZeneca, Ini Penjelasan Menkes

Tentang Efek Samping Vaksin Covid-19 AstraZeneca, Ini Penjelasan Menkes

1
Film Detective Conan ke-27 Rilis di Jepang pada 12 April 2024

Film Detective Conan ke-27 Rilis di Jepang pada 12 April 2024

1
Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

0
Ilustrasi arti gaslighting

Bahas Lengkap Arti Gaslighting 2025: Manipulasi Menipu Terselubung

June 30, 2025
Ilustrasi Yapping dalam Bahasa Gaul

Bahas Lengkap Istilah Yapping dalam Bahasa Gaul 2025

June 28, 2025
Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

Biaya Ekspedisi dari Jakarta ke Semarang 2025: Perbandingan & Solusi Hemat

June 28, 2025
Bahas Lengkap Panic Buying di Tengah Ketidakpastian Ekonomi 2025

Bahas Lengkap Panic Buying di Tengah Ketidakpastian Ekonomi 2025

June 28, 2025
  • Home
  • My account
  • Checkout
  • Cart
  • Shop

© 2025 Informassa. Network TEGAROOM / Adnan Media.IDN

No Result
View All Result
  • News
  • Lifestyle
  • Ekonomi
  • Film
  • Edukasi
  • Selebriti
  • Video
  • Tekno
  • Politik

© 2025 Informassa. Network TEGAROOM / Adnan Media.IDN

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.